PPKM Mikro Diperketat, Pengusaha Minta Satgas Covid-19 Tegas Tegakkan Prokes

23 June 2021 16:25

Meski penjualan turun akibat pengetatan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) mikro, para pelaku usaha menyambut positif kebijakan. Para pelaku usaha berharap pemerintah bertindak tegas dalam implementasi kebijakan ini agar lonjakan penularan covid-19 bisa dicegah dengan cepat, sehingga aktivitas ekonomi bisa berjalan normal kembali.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)