Melimpah, Berwisata ke Amerika Dapat Vaksin Covid-19
6 July 2021 13:07
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Amerika Serikat memiliki stok vaksin covid-19 melimpah hingga menarik perhatian bagi wisatawan yang ingin berkunjung. Agen perjalanan di Indonesia menjadikan hal tersebut sebagai peluang dengan membuat paket wisata ke AS.