Metro TV Bersama Baznas Gelar Buka Puasa Bersama Anak Yatim
16 May 2019 19:11
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Metro TV bersama Baznas menggelar buka puasa bersama dengan ratusan anak yatim di Masjid Nursiah Daud Paloh. Pada kesempatan tersebut anak-anak Yatim juga diberikan santunan berupa uang dan perlengkapan sekolah.