Khofifah: Penyebab Longsor Nganjuk Karena Curah Hujan

15 February 2021 20:13

Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa meninjau lokasi longsor di Dusun Selopuro, Desa Ngetos, Nganjuk, Jawa Timur. Menurut Khofifah penyebab longsor sejauh ini karena curah hujan dan tidak terlihat ada perusakan lingkungan.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Heru Nazar)