Banjir di Ciganjur Berangsur Surut, Petugas Kerahkan 3 Mesin Pompa

12 October 2020 09:28

Banjir yang sempat merendam permukiman warga di Ciganjur, Jakarta Selatan sudah mulai surut. Hingga saat ini masih terdapat genangan air setinggi 20 cm. Petugas mengerahkan 3 mesin pompa apung.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Joshua Londah)