Syarat Surat Negatif Covid-19 Tetap Berlaku pada 18-24 Mei

13 May 2021 18:03

Pemerintah mulai mengantisipasi arus balik warga dengan meningkatkan koordinasi antar kementerian/lembaga. Pemerintah juga melakukan pengetatan perjalanan pada 18-24 Mei 2021. Pada periode itu, masa berlaku tes covid-19 hanya 1x24 jam untuk semua moda transportasi dan tes kesehatan digiatkan di titik-titik strategis.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)