Truk Pengangkut Sawit Terguling Akibat Jalan Rusak

19 December 2020 17:23

Jalan lintas pesisir di Rokan Hilir, Riau, rusak parah. Jalan yang banyak dilintasi truk pengangkut sawit ini menghambat proses pengiriman sawit. Bahkan tidak sedikit yang terguling saat melintasi jalan ini.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Anggie Meidyana)