Reaksi Dunia atas Kudeta Myanmar

2 February 2021 12:31

Sejumlah negara bereaksi atas kudeta yang terjadi di Myanmar. Mereka menyerukan kepada pihak terkait untuk dapat menjunjung prinsip-prinsip demokrasi untuk menyelesaikan perbedaan dan sengketa pemilu Myanmar secara damai.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Joshua Londah)