Cegah Penyebaran Covid-19 Omicron, RSDC Wisma Atlet Ditutup

16 December 2021 22:17

Rumah Sakit Darurat Covid-19 Wisma Atlet, Kemayoran, Jakarta ditutup selama tujuh hari usai ditemukannya pegawai yang terpapar covid-19 varian omicron. Penutupan dilakukan untuk mencegah penyebaran covid-19 varian omicron. Selain itu, personel keamanan ditambah untuk memperketat pengamanan di RSDC Wisma Atlet.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)