Media Group, BenihBaik.com & YCAB Salurkan Bantuan Oksigen Konsentrator ke 3 Daerah

Luhur Hertanto • 9 November 2021 15:46

Dompet Kemanusiaan Media Group, BenihBaik.com dan Yayasan Cinta Anak Bangsa (YCAB) akan menyalurkan bantuan 50 unit oksigen konsentrator ke rumah sakit di tiga provinsi yakni Jawa Timur, Jawa Barat dan Bali. Ketua Yayasan Media Group Ali Sadikin mengatakan langkah ini merupakan bentuk kolaborasi gotong royong dalam misi kemanusiaan covid-19 yang sudah berjalan selama dua tahun.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)