Cuaca Buruk, Puluhan Truk Sembako Tertahan di Pelabuhan Bolok Kupang

31 January 2021 11:12

Ditutupnya sejumlah pelayaran akibat cuaca buruk, menyebabkan puluhan truk ekspedisi bermuatan sembako dan logistik tertahan di Pelabuhan Bolok, Kupang, Nusa Tenggara Timur. Para sopir hanya bisa pasrah dan berharap kondisi segera normal.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)