Posko Pengungsian Telah Didirikan untuk Korban Banjir di Banjarbaru
16 January 2021 18:06
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Kota Banjarbaru menjadi salah satu lokasi yang terendam banjir di Kalimantan Selatan. Sejumlah posko pengungsian telah didirikan di sekolah dan tempat ibadah. Bantuan juga telah disalurkan untuk para korban banjir.