Lawan Provokasi Tiongkok di Natuna (1)

8 January 2020 21:29

Kedatangan Presiden Joko Widodo ke Natuna pada Rabu (8/1/2020) membawa pesan bahwa negara hadir di Natuna. Presiden Joko Widodo menegaskan kedaulatan NKRI tidak ada tawar-menawar. TNI telah mengerahkan kekuatan militernya untuk menjaga kedaulatan di Laut Natuna. Di antaranya ada sembilan Kapal Republik Indonesia (KRI) dan empat jet tempur F-16.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)