Aceh Larang Warga Berkerumun saat Idul Adha

Luhur Hertanto • 19 July 2021 22:54

Gubernur Aceh mengeluarkan larangan bagi warga berkerumun saat hari Idul Adha. Malam takbiran hanya dapat diselenggarakan di masjid atau musala. Sementara Salat Idul Adha di masjid wajib menerapkan protokol kesehatan.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)