20 October 2021 20:17
Publik geram dengan kasus pelanggaran protokol kesehatan oleh selebgram Rachel Vennya. Mafia karantina disebut berperan dalam pengabaian kewajiban karantina Rachel Vennya. Tapi mengapa kepolisian terkesan lamban dalam mengusut kasus ini?