KRI Rigel Temukan Bagian Badan Sriwijaya Air SJ-182
11 January 2021 19:01
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Tim penyelam dari KRI Rigel 933 berhasil menemukan bagian badan pesawat Sriwijaya Air SJ-182. Selain itu penyelam juga mengangkat satu kantong potongan jenazah penumpang pesawat.