27 Korban Longsor Sumedang Masih Dinyatakan Hilang

10 January 2021 23:30

Sebanyak 27 korban longsor di Desa Cihanjuang, Kecamatan Cimanggung, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, masih dinyatakan hilang. Sementara itu sudah ditemukan 13 orang meninggal dunia. Proses pencarian diberhentikan sementara karena hingga malam masih terjadi hujan.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Joshua Londah)