Peran Teknologi dalam Membangkitkan Dunia Perhotelan

12 October 2021 22:19

Situasi bisnis perhotelan saat ini sedang tersendat akibat pandemi. Oleh karena itu diperlukan peran dari  ahli IT, hotel dan restoran untuk meningkatkan SDM yang bergerak di bidang hospitality. Salah satunya adalah HITA ID atau Hotel Information and Technology Associaton Indonesia yang menyelenggarakan National Information Technology Conference 2021. Agenda tahunan ini membahas perkembangan teknologi di masa pandemi khususnya di industri hospitality. Konferensi tersebut mempertemukan sekelompok pakar IT dari seluruh Indonesia di bidang perhotelan dan pariwisata.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)