Kasus Aktif Covid-19 di Indonesia Turun Signifikan
31 August 2021 20:48
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Kasus aktif covid-19 pada pekan ini sudah berada di bawah presentase kasus aktif dunia. Satgas Penanganan Covid-19 Pusat menyatakan presentase kasus aktif di Indonesia sempat meningkat melebihi angka dunia pada Juli 2021 lalu.