Rendahnya Inflasi Oktober Berpotensi Turunkan Bunga Acuan
4 November 2016 09:48
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Rendahnya data inflasi di bulan Oktober berpotensi membuat BI kembali menurunkan suku bunga acuan. Langkah tersebut untuk meningkatkan daya beli dan pertumbuhan ekonomi.