6 September 2021 20:14
Membaiknya sejumlah indikator pengendalian covid-19, ternyata tidak diimbangi dengan meningkatnya kepatuhan terhadap protokol kesehatan. Setelah pemerintah melonggarkan sejumlah kegiatan ekonomi di masa PPKM, sejumlah aktivitas justru memunculkan kerumunan yang mengabaikan prokes.