5 April 2021 19:38
Menko Pembangunan Manusia dan Kebudayaan Muhadjir Effendy mengumumkan tidak ada larangan untuk salat tarawih dan salat ied berjemaah pada Ramadan 2021. Namun masyarakat diminta tetap menjalankan protokol kesehatan ketat mengingat masih adanya penyebaran covid-19.