Meski Dipenjara, Masalah Edy Mulyadi dengan Suku Dayak Belum Selesai

27 January 2022 22:03

Aliansi Borneo Bersatu menuntut Edy Mulyadi dihukum dengan cara adat Dayak setelah menjalani hukum positif yang berlaku di Indonesia. Jubir Aliansi Borneo Bersatu Rahmat Nasution Hamka menegaskan, meskipun sudah seandainya sudah menjalani hukuman penjara, masalah Edy dengan suku Dayak belum selesai. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Heru Nazar)