Bantuan untuk Korban Banjir Bandang Lebak Mulai Berdatangan

25 May 2019 06:38

Pascabanjir bandang di Lebak, Banten, bantuan untuk korban banjir terus berdatangan ke posko logistik. Bantuan berupa kebutuhan pokok dan air mineral disalurkan langsung ke korban. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Sofia Zakiah)