Kasus Covid-19 Meningkat, Pemprov Riau Gelar Vaksinasi Massal

4 June 2021 07:09

Kasus covid-19 terus bertambah di Provinsi Riau. Peningkatan kasus terjadi setiap hari di 12 kabupaten/kota. Pemprov Riau menggelar vaksinasi massal untuk menekan kasus covid-19. #covidupdate

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)