Evakuasi Lansia Penderita Stroke yang Terjebak Banjir
Luhur Hertanto • 28 November 2020 19:51
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Banjir luapan Sungai Padang yang melanda Kota Tebing Tinggi, Sumatera Utara belum juga surut. Petugas mengevakuasi lansia yang menderita penyakit stroke dari lokasi banjir.