17 August 2020 13:21
PT KAI Daop I Jakarta menggelar prosesi pembentangan bendera merah putih sepanjang 17 meter di dalam rangkaian kereta api. Pembentangan ini diikuti dengan menyanyikan Indonesia Raya yang diikuti seluruh petugas dan penumpang kereta.