Warga Bekasi Berkerumun Serbu Vaksin Booster yang Dihadiri Kapolri & Menkes

8 February 2022 19:25

Warga Bekasi, Jawa Barat beramai-ramai menyerbu Stadion Patriot Candrabhaga untuk mendapatkan vaksin covid-19 ketiga atau vakin booster. Antrean untuk mendapatkan vaksin booster yang dihadiri oleh Kapolri Listyo Sigit Prabowo dan Menkes Budi Gunadi Sadikin ini membludak hingga menimbulkan kerumunan.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Heru Nazar)