Anggota DPR Yessy Melania Gelar Vaksinasi Covid-19 di Kalbar

26 October 2021 11:10

Ketua DPW Garda Pemuda NasDem Kalimantan Barat sekaligus anggota DPR RI Komisi IV dari Fraksi Partai NasDem Yessy Melania menggelar vaksinasi covid-19 di kediamannya di kabupaten Melawi. Vaksinasi digelar selama dua hari dengan menyediakan seribu dosis vaksin covid-19. Kegiatan ini diharapkan dapat mempercepat terbentuknya kekebalan komunal (herd immunity).

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)