Cuaca Cerah, Hilal Kemungkinan Terlihat di Lamongan
5 May 2019 17:35
SHARE NOW
URL Berhasil di Salin
Pemantauan hilal penentuan 1 Ramadhan 1440 Hijriah digelar di Tanjung Kodok, Lamongan, Jawa Timur. Cuaca di wilayah ini terpantau cerah sehingga kemungkinan besar hilal terlihat.