19 May 2019 15:14
Beriktikaf di sepuluh hari terakhir bulan Ramadan untuk mendekatkan diri kepada Allah. Iktikaf akan membuat kemabruran Ramadan seseorang terpancar, bahkan setelah bulan suci usai. Dosa-dosa dihapuskan dan aliran pahala dideraskan. Lalu bagaimana kita bisa mencapai kekhusuan beriktikaf dalam memanfaatkan sepuluh hari Ramadan?