Yusup Manna (62) sudah terserang stroke pada 2016 dan menyebabkan pecah pembuluh darah di otak. Penyakit stroke ini karena tekanan darahnya yang tinggi mencapai 220/130.
Sebelum stroke, Yusup memang sudah mengetahui memiliki hipertensi, namun ia tetap tenang karena tidak ada gejala yang dirasakan hingga berujung komplikasi. Dampak dari stroke membuat anggota tubuh bagian kiri Yusup menjadi lemah dan mengganggu seluruh aktivitasnya.
Yusuf juga terkena diabetes, sebab rutin mengonsumsi makanan tidak terbakar dengan baik di tubuh hingga membuat kadar gula darahnya melonjak mencapai 584 mg/dL.
Kini, Yusuf ingin pulih dengan berusaha optimal melatih sendi dan menerapkan pola hidup serta menggunakan teknologi laser.