6 Korban Kecelakaan Pesawat SAM Air Meninggal

28 June 2023 10:13

Kepala Basarnas Marsekal Madya TNI Henri Alfiandi menyampaikan tim evakuasi berhasil menuju ke titik jatuhnya pesawat SAM Air di hutan Yalimo, Papua Pegunungan, Selasa, 27 Juni 2023. Namun, tidak ada tanda-tanda korban selamat.

Seperti diketahui, pesawat PK SMW yang dipiloti Kapten Hari Permadi dan kopilot Levi Murib tersebut mengalami kecelakaan dalam penerbangan dari Elelim menuju Poik pada pekan lalu.  Tim gabungan telah mengevakuasi seluruh jenazah korban ke RS Bhayangkara Polda Papua untuk diidentifikasi. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Christine Sheptiany)