15 November 2019 01:05
Gempa besar berpotensi tsunami yang mengguncang Maluku Utara juga terasa di Manado, Sulawesi Utara. Warga yang panik berhamburan keluar untuk menyelamatkan diri ke beberapa titik lokasi yang dianggap aman.