Banjir Rendam 12 Kecamatan di Katingan Kalteng

10 September 2021 22:27

Banjir akibat luapan Sungai Katingan masih melanda 12 kecamatan di Kabupaten Katingan, Kalimantan Tengah. Sebanyak 17 ribu kepala keluarga terdampak banjir terparah dalam 30 tahun terakhir itu.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)