12 April 2025 13:25
Presiden Prabowo Subianto melanjutkan lawatannya ke kawasan Timur Tengah dengan mengunjungi Kairo, Mesir. Hal ini dilakukan setelah sebelumnya menyelesaikan agenda kunjungan balasan bertemu Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan hingga berbicara di Forum Diplomasi Antalya 2025.
Kepala negara bersama rombongan terbatas lepas landas dari Bandar Udara Internasional Antalya, Turki, Jumat, 11 April 2025, waktu setempat.
Baca juga: Prabowo Yakin Persahabatan Indonesia-Turki Langgeng |