10 January 2020 14:17
SHARE NOW
Banjir di Desa Trimulyo, Kecamatan Guntur, Demak, Jawa Tengah semakin meluas. Meluapnya air Sungai Tuntang membuat banjir tidak hanya merendam satu desa. Sebanyak 2.677 warga harus mengungsi akibat banjir.
terkait
lainnya