Cegah Covid-19, Pengungsi Merapi Ditempatkan di Bilik Kayu

8 November 2020 16:48

Status siaga Gunung Merapi membuat sejumlah warga di Sleman mengungsi. Meski di lokasi pengungsian, warga yang mengungsi harus dilindungi dari penyebaran covid-19. Oleh karena itu, pengungsian dibentuk menjadi bilik sebagai upaya pencegahan covid-19.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)