Pengunjung Ancol Diimbau Tetap Disiplin Protokol Kesehatan

30 October 2020 16:14

Memasuki hari ketiga libur panjang, seluruh tempat wisata mengalami kenaikan pengunjung. Seluruh pengunjung tetap diimbau untuk disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan. Berikut ini penerapan protokol kesehatan di lokasi wisata Ancol, Jakarta.

#IngatPesanIbu

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)