NEWSTICKER

Perpanjangan Ganjil Genap Bogor, 3 Ribu Kendaraan Diputar Balik

N/A • 18 September 2021 16:33

Pemberlakuan aturan ganjil genap di Bogor, Jawa Barat diperpanjang untuk meredam mobilitas warga di akhir pekan. Penerapan ganjil genap ini dilakukan di 18 titik kawasan Kota Bogor, Jawa Barat di antaranya Simpang Ciawi dan Baranangsiang. Sebanyak 3.317 kendaraan roda dua diputar balik pada hari ini, Sabtu (18/9/2021).
(Heru Nazar)
';