Kecintaan Dr Ian Singleton terhadap orang utan, membuatnya mendedikasikan diri tinggal di Hutan Sumatera dan mendirikan pusat konservasi orang utan Sumatera. Ia bekerja keras melestarikan populasi orang utan liar di Sumatera yang habitatnya semakin terancam. Baru-baru ini aktivis asal Inggris itu mendapatkan penghargaan dari Ratu Elizabeth II atas jasanya pada lingkungan dan konservasi.
Metrotv © Copyright 2007 - 2021. All Rights Reserved | / rendering in 0.1339 second [102]