29 June 2021 06:45
Anak berusia 12-17 tahun akhirnya diizinkan untuk divaksinasi covid-19. Kementerian Kesehatan segera menyiapkan teknis pelaksanaan vaksinasi covid-19 bagi anak. Rencananya anak-anak dalam rentang usia tersebut akan diberikan vaksin Sinovac dengan dosis 600 SU/0,5 mL.