Belah Semangka Dana Pesantren (3)

24 May 2021 20:50

Tak kurang dari 3.926 pesantren di Banten mendapat kucuran dana hibah. Namun dananya disunat hingga 50 persen. Sebagian lainnya, bahkan terindikasi fiktif. Benarkah praktik pungli menggurita di Pemprov Banten?

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Sofia Zakiah)