Medan Berkawan ala Akhyar-Salman

27 November 2020 21:51

Calon Wali Kota Medan nomor urut 1, Akhyar Nasution gencar mengenalkan misinya Medan Berkawan kepada masyarakat simpatisannya. Lewat misi ini, Akhyar ingin mewujudkan adanya sinergitas dalam kemajuan pembangunan kota dengan meningkatkan partisipasi kemitraan yang efektif dan efisien.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Anggie Meidyana)