Langgar Protokol Kesehatan, Pasar Malam di Bima Dibubarkan

8 May 2021 20:46

Aparat gabungan yang terdiri dari TNI-Polri dan Satpol PP membubarkan pasar malam ramadan di kawasan Pasar Amahami, Bima, Nusa Tenggara Barat. Pembubaran dilakukan karena para pedagang dan pengunjung melanggar protokol kesehatan covid-19.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)