Aksi Dramatis Tim SAR Selamatkan Nenek & Cucu dari Banjir di Nias

Luhur Hertanto • 15 August 2021 18:13

Tim Basarnas Nias berhasil melakukan evakuasi terhadap 11 orang dari 5 keluarga yang terjebak banjir di Desa Hilimbosi, Sitolu Ori, Nias Utara. Evakuasi warga korban banjir berlangsung dramatis, seorang nenek bersama cucunya terjebak di atas loteng rumah.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Joshua Londah)