Luhur Hertanto • 15 January 2020 10:33
SHARE NOW
Hujan yang mengguyur Kudus, Jawa Tengah mengakibatkan tebing setinggi 15 meter longsor. Beruntung, material longsor hanya menutupi teras rumah warga dan menutup akses jalan desa.
terkait
lainnya