Antrean Pasien Covid-19 di RSUD Kudus Mulai Hilang

28 June 2021 06:05

RSUD Loekmono Hadi di Kudus, Jawa Tengah mulai bisa mengontrol gelombang pasien covid-19. Meski keterisian tempat tidur mencapai 100 persen, tetapi antrean pasien di teras IGD sudah tidak ada.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Hani Handayanti)