Bendera Merah Putih Raksasa Berkibar di Patung Yesus Tertinggi di Dunia

17 August 2021 23:16

Sekelompok pemuda pecinta alam di Kabupaten Tana Toraja, Sulawesi Selatan mengibarkan bendera merah putih sepanjang 76 meter di objek wisata religi Patung Yesus tertinggi di dunia. Sebelum dikibarkan, para pemuda pecinta alam ini melakukan upacara bendera terlebih dahulu.

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
Viral!, 18 Kampus ternama memberikan beasiswa full sampai lulus untuk S1 dan S2 di Beasiswa OSC. Info lebih lengkap klik : osc.medcom.id
(Hani Handayanti)