Ketum PSSI Cek Kesiapan Stadion Utama Riau

14 February 2020 23:15

Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan mengunjungi Stadion Utama Riau di Pekanbaru. Kunjungan ini dilakukan untuk mengetahui kesiapan Provinsi Riau menjadi salah satu tempat penyelenggaraan Piala Dunia U-20. 

Jangan lupa ikuti update berita lainnya dan follow  akun
Google News Metrotvnews.com
(Randra Trypama)